Kisah Sukses Penjualan dan Cara Meraihnya


Niat usaha dan tekad menjadi kunci sukses usaha apapun, termasuk jualan online, lalu apa saja yang perlu disiapkan :

  1. Produk atau Jasa yang akan dijual
    Pilih produk yang akan dijual secara onine, bisa juga berupa produk olahan anda sendiri seperti kuliner, baju homemade, kerajinan atau jasa dalam hal ini keahlian yang anda miliki.
  2. Memilih platform toko online
    Di internet tersedia penawaran platform toko online, kebanyakan berbayar setelah 15 hari masa percobaan. Untuk menghemat waktu dan biaya, pasang dagangan anda di marketplace seperti tokopedia dan bukalapak. Tapi juga tidak ada salahnya membuat format toko online  sendiri dengan menggunakan jasa programmer komputer.
  3. Mengisi toko dan Menjual
    Setelah selesai dengan platform toko, siapkan materi foto produk dan upload foto-foto tersebut. Untuk menarik pembeli, berikan diskon menarik untuk item – item produk tertentu, atau diskon pada hari – hari tertentu, tergantung bagaimana anda merancang promosinya.
  4. Promosi di Socmed
    Media terbaik dan murah untuk promosikan dagangan online anda ke teman-teman sekolah, kerja, komunitas, dll agar mereka mengetahui anda sekarang mempunya toko online

Kisah Sukses Penjual Online

Kisah perusahaan Amazon.com bisa menjadi pelajaran berharga, diawali dengan penjualan buku –buku secara online, Amazon menjadi market leader di bidang penjualan di bidang penerbitan. Pemiliknya mampu merangkul penerbit – penerbit besar yang memiliki karya – karya popular agar menaruh dagangan mereka di halaman muka Amazon. Hasilnya sungguh luar biasa, situs ini menjadi situs rujukan penikmat buku dari berbagai belahan dunia.

Pada perkembangannya, Amazon melebarkan varian produk buku, menjual buku berformat suara/audio book dan buku berformat digital. Amazon kini menjadi marketplace besar di dunia, dari bisnis rumahan, investasi kecil, menjelma menjadi bisnis raksasa yang menguntungkan. Kisah bisnis yang diawali dari kerja sampingan dan bisni rumahan tidak hanya Amazon, kita bisa mencari kisah – kisah profil mereka di mesin pencari google. Temasuk Google sendiri dimulai dari sebuah rumah, bukan gedung perkantoran modern seperti kantor Google sekarang.

Di Indonesia, kisah perusahaan tokopedia juga cukup unik, didirikan oleh sekelompok anak muda yang gigih dan tidak kenal menyerah, pada saat didirikan kondisi ekonomi Indonesia belum begitu membaik, kebiasaan belanja online belum setinggi seperti sekarang. Tekad dan semangat mereka akhirnya terbayar, setelah berhasil membuat tokopedia menjadi situs yang dikenal dan dipercaya oleh konsumen online dan merchant online.

Tokopedia beberapa waktu lalu mendapatkan suntikan investasi dana dari perusahaan Ventura Internasional dengan nilai fantastis, dengan nilai trilyunan rupiah. Tokopedia kini masuk dalam 10 besar situs marketplace di Indonesia dengan omzet penjualan ratusan juta per hari. Kunci keberhasilan bisnis lewat internet adalah kemauan untuk belajar terus-menerus, perkembangan tehnologi internet setiap hari berkembang cepat, terutama dari sisi aplikasi. Belajar dari pendahulu – pendahulu di bisnis ini akan sangat membantu pemilik bisnis menjalankan managemen usahanya,

Selamat berbinis !

Labels:

body { background:#aba; margin:0; padding:20px 10px; text-align:center; font:x-small/1.5em "Trebuchet MS",Verdana,Arial,Sans-serif; color:#333; font-size/* */:/**/small; font-size: /**/small; } /* Page Structure ----------------------------------------------- */ /* The images which help create rounded corners depend on the following widths and measurements. If you want to change these measurements, the images will also need to change. */ @media all { #content { width:740px; margin:0 auto; text-align:left; } #main { width:485px; float:left; background:#fff url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_main_bot.gif") no-repeat left bottom; margin:15px 0 0; padding:0 0 10px; color:#000; font-size:97%; line-height:1.5em; } #main2 { float:left; width:100%; background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_main_top.gif") no-repeat left top; padding:10px 0 0; } #main3 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/rails_main.gif") repeat-y; padding:0; } #sidebar { width:240px; float:right; margin:15px 0 0; font-size:97%; line-height:1.5em; } } @media handheld { #content { width:90%; } #main { width:100%; float:none; background:#fff; } #main2 { float:none; background:none; } #main3 { background:none; padding:0; } #sidebar { width:100%; float:none; } } /* Links ----------------------------------------------- */ a:link { color:#258; } a:visited { color:#666; } a:hover { color:#c63; } a img { border-width:0; } /* Blog Header ----------------------------------------------- */ @media all { #header { background:#456 url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_top.gif") no-repeat left top; margin:0 0 0; padding:8px 0 0; color:#fff; } #header div { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 15px 8px; } } @media handheld { #header { background:#456; } #header div { background:none; } } #blog-title { margin:0; padding:10px 30px 5px; font-size:200%; line-height:1.2em; } #blog-title a { text-decoration:none; color:#fff; } #description { margin:0; padding:5px 30px 10px; font-size:94%; line-height:1.5em; } /* Posts ----------------------------------------------- */ .date-header { margin:0 28px 0 43px; font-size:85%; line-height:2em; text-transform:uppercase; letter-spacing:.2em; color:#357; } .post { margin:.3em 0 25px; padding:0 13px; border:1px dotted #bbb; border-width:1px 0; } .post-title { margin:0; font-size:135%; line-height:1.5em; background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_arrow.gif") no-repeat 10px .5em; display:block; border:1px dotted #bbb; border-width:0 1px 1px; padding:2px 14px 2px 29px; color:#333; } a.title-link, .post-title strong { text-decoration:none; display:block; } a.title-link:hover { background-color:#ded; color:#000; } .post-body { border:1px dotted #bbb; border-width:0 1px 1px; border-bottom-color:#fff; padding:10px 14px 1px 29px; } html>body .post-body { border-bottom-width:0; } .post p { margin:0 0 .75em; } p.post-footer { background:#ded; margin:0; padding:2px 14px 2px 29px; border:1px dotted #bbb; border-width:1px; border-bottom:1px solid #eee; font-size:100%; line-height:1.5em; color:#666; text-align:right; } html>body p.post-footer { border-bottom-color:transparent; } p.post-footer em { display:block; float:left; text-align:left; font-style:normal; } a.comment-link { /* IE5.0/Win doesn't apply padding to inline elements, so we hide these two declarations from it */ background/* */:/**/url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 0 45%; padding-left:14px; } html>body a.comment-link { /* Respecified, for IE5/Mac's benefit */ background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 0 45%; padding-left:14px; } .post img { margin:0 0 5px 0; padding:4px; border:1px solid #ccc; } blockquote { margin:.75em 0; border:1px dotted #ccc; border-width:1px 0; padding:5px 15px; color:#666; } .post blockquote p { margin:.5em 0; } /* Comments ----------------------------------------------- */ #comments { margin:-25px 13px 0; border:1px dotted #ccc; border-width:0 1px 1px; padding:20px 0 15px 0; } #comments h4 { margin:0 0 10px; padding:0 14px 2px 29px; border-bottom:1px dotted #ccc; font-size:120%; line-height:1.4em; color:#333; } #comments-block { margin:0 15px 0 9px; } .comment-data { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 2px .3em; margin:.5em 0; padding:0 0 0 20px; color:#666; } .comment-poster { font-weight:bold; } .comment-body { margin:0 0 1.25em; padding:0 0 0 20px; } .comment-body p { margin:0 0 .5em; } .comment-timestamp { margin:0 0 .5em; padding:0 0 .75em 20px; color:#666; } .comment-timestamp a:link { color:#666; } .deleted-comment { font-style:italic; color:gray; } .paging-control-container { float: right; margin: 0px 6px 0px 0px; font-size: 80%; } .unneeded-paging-control { visibility: hidden; } /* Profile ----------------------------------------------- */ @media all { #profile-container { background:#cdc url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_prof_bot.gif") no-repeat left bottom; margin:0 0 15px; padding:0 0 10px; color:#345; } #profile-container h2 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_prof_top.gif") no-repeat left top; padding:10px 15px .2em; margin:0; border-width:0; font-size:115%; line-height:1.5em; color:#234; } } @media handheld { #profile-container { background:#cdc; } #profile-container h2 { background:none; } } .profile-datablock { margin:0 15px .5em; border-top:1px dotted #aba; padding-top:8px; } .profile-img {display:inline;} .profile-img img { float:left; margin:0 10px 5px 0; border:4px solid #fff; } .profile-data strong { display:block; } #profile-container p { margin:0 15px .5em; } #profile-container .profile-textblock { clear:left; } #profile-container a { color:#258; } .profile-link a { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_profile.gif") no-repeat 0 .1em; padding-left:15px; font-weight:bold; } ul.profile-datablock { list-style-type:none; } /* Sidebar Boxes ----------------------------------------------- */ @media all { .box { background:#fff url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_side_top.gif") no-repeat left top; margin:0 0 15px; padding:10px 0 0; color:#666; } .box2 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_side_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 13px 8px; } } @media handheld { .box { background:#fff; } .box2 { background:none; } } .sidebar-title { margin:0; padding:0 0 .2em; border-bottom:1px dotted #9b9; font-size:115%; line-height:1.5em; color:#333; } .box ul { margin:.5em 0 1.25em; padding:0 0px; list-style:none; } .box ul li { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_arrow_sm.gif") no-repeat 2px .25em; margin:0; padding:0 0 3px 16px; margin-bottom:3px; border-bottom:1px dotted #eee; line-height:1.4em; } .box p { margin:0 0 .6em; } /* Footer ----------------------------------------------- */ #footer { clear:both; margin:0; padding:15px 0 0; } @media all { #footer div { background:#456 url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_top.gif") no-repeat left top; padding:8px 0 0; color:#fff; } #footer div div { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 15px 8px; } } @media handheld { #footer div { background:#456; } #footer div div { background:none; } } #footer hr {display:none;} #footer p {margin:0;} #footer a {color:#fff;} /* Feeds ----------------------------------------------- */ #blogfeeds { } #postfeeds { padding:0 15px 0; }

Wednesday, 2 November 2016

Kisah Sukses Penjualan dan Cara Meraihnya


Niat usaha dan tekad menjadi kunci sukses usaha apapun, termasuk jualan online, lalu apa saja yang perlu disiapkan :

  1. Produk atau Jasa yang akan dijual
    Pilih produk yang akan dijual secara onine, bisa juga berupa produk olahan anda sendiri seperti kuliner, baju homemade, kerajinan atau jasa dalam hal ini keahlian yang anda miliki.
  2. Memilih platform toko online
    Di internet tersedia penawaran platform toko online, kebanyakan berbayar setelah 15 hari masa percobaan. Untuk menghemat waktu dan biaya, pasang dagangan anda di marketplace seperti tokopedia dan bukalapak. Tapi juga tidak ada salahnya membuat format toko online  sendiri dengan menggunakan jasa programmer komputer.
  3. Mengisi toko dan Menjual
    Setelah selesai dengan platform toko, siapkan materi foto produk dan upload foto-foto tersebut. Untuk menarik pembeli, berikan diskon menarik untuk item – item produk tertentu, atau diskon pada hari – hari tertentu, tergantung bagaimana anda merancang promosinya.
  4. Promosi di Socmed
    Media terbaik dan murah untuk promosikan dagangan online anda ke teman-teman sekolah, kerja, komunitas, dll agar mereka mengetahui anda sekarang mempunya toko online

Kisah Sukses Penjual Online

Kisah perusahaan Amazon.com bisa menjadi pelajaran berharga, diawali dengan penjualan buku –buku secara online, Amazon menjadi market leader di bidang penjualan di bidang penerbitan. Pemiliknya mampu merangkul penerbit – penerbit besar yang memiliki karya – karya popular agar menaruh dagangan mereka di halaman muka Amazon. Hasilnya sungguh luar biasa, situs ini menjadi situs rujukan penikmat buku dari berbagai belahan dunia.

Pada perkembangannya, Amazon melebarkan varian produk buku, menjual buku berformat suara/audio book dan buku berformat digital. Amazon kini menjadi marketplace besar di dunia, dari bisnis rumahan, investasi kecil, menjelma menjadi bisnis raksasa yang menguntungkan. Kisah bisnis yang diawali dari kerja sampingan dan bisni rumahan tidak hanya Amazon, kita bisa mencari kisah – kisah profil mereka di mesin pencari google. Temasuk Google sendiri dimulai dari sebuah rumah, bukan gedung perkantoran modern seperti kantor Google sekarang.

Di Indonesia, kisah perusahaan tokopedia juga cukup unik, didirikan oleh sekelompok anak muda yang gigih dan tidak kenal menyerah, pada saat didirikan kondisi ekonomi Indonesia belum begitu membaik, kebiasaan belanja online belum setinggi seperti sekarang. Tekad dan semangat mereka akhirnya terbayar, setelah berhasil membuat tokopedia menjadi situs yang dikenal dan dipercaya oleh konsumen online dan merchant online.

Tokopedia beberapa waktu lalu mendapatkan suntikan investasi dana dari perusahaan Ventura Internasional dengan nilai fantastis, dengan nilai trilyunan rupiah. Tokopedia kini masuk dalam 10 besar situs marketplace di Indonesia dengan omzet penjualan ratusan juta per hari. Kunci keberhasilan bisnis lewat internet adalah kemauan untuk belajar terus-menerus, perkembangan tehnologi internet setiap hari berkembang cepat, terutama dari sisi aplikasi. Belajar dari pendahulu – pendahulu di bisnis ini akan sangat membantu pemilik bisnis menjalankan managemen usahanya,

Selamat berbinis !

Labels:

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home